Pages

Friday, November 1, 2019

Indonesia Hemat Listrik?

Jakarta, CNBC Indonesia - Direktur Jendral Ketenagalistrikan Kementerian ESDM mencatat konsumsi listrik Indonesia hingga triwulan kedua 2019 mencapai seribu 77kwh per kapita. Direktur Pembinaan Program dan Ketenagalistrikan Direktorat Jendral Ketenagalistrikan Kementerian ESDM Jisman P Hutajulu mengatakan konsumsi listrik tersebut di bawah rata-rata negara ASEAN yang jumlahnya mencapai 1.342kwh perkapita. Untuk itu pemerintah terus melakukan berbagai upaya untuk meningkatkan konsumsi listrik. Salah satunya bisa dilihat melalui rasio elektrifikasi yang realisasi hingga September 2019 mencapai 98,86%.

Muhammad Gibran akan menjelaskan dalam program Closing Bell CNBC Indonesia (Senin, 28/10/2019) berikut ini.

Let's block ads! (Why?)



from CNBC Indonesia https://ift.tt/2qbtjq8
via IFTTT

No comments:

Post a Comment